NON-HALAL | Smoked Ham
Smoked Ham adalah bagian daging babi yang berasal dari bagian kaki belakang yang di asapkan. Dikemas 250 gr. Supaya tidak salah, kita harus tahu istilah daging babi dalam makanan supaya tidak tertipu. Pork, artinya makanan yang ada unsur babinya. Smoked Ham ini dibuat dengan cara ditekan seperti burger, warnanya pun lebih soft.